DISKUSI ILMIAH

diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320096 Zulfa Ratnaningsih -
Number of replies: 42
Bagaimana bentuk perawat dan tim kesehatan lainnya dalam memberi komunikasi kepada keluarga di ICU ?
In reply to 20120320096 Zulfa Ratnaningsih

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320071 Dwi Puji Putranti -
Kalo menurutku semua tim kesehatan terlibat dalam komunikasi ke klien dan keluarganya bentuknya macem macem sih tapi setauku dijurnal yang terkait itu dijelaskan peran perawatnya itu harus punya 4 C : 1. CONVENING (pertemuan) Disini maksudnya dalam menyelanggarakan pertemuan harus ditentukan waktu dan tempatnya seperti appointment atau perjanjian pertemuan dengan klien dan keluarga, disini semua tim kesehatan berkumpul juga dan bertatap muka dengan klien. Hal ini dimaksudkan agar semua tim kesehatan dari mulai perawat, dokter, ahligizi dan lain lain menjelaskan apabila ada yang klien tidak pahami sesuai dengan kemamuan dan wewenang masing masing profesi disiplin. 2. CHECKING (penyamaan pemahaman) Dalam peran checking perawat berperan dalam penyamaan persepsi antara perawat dan klien serta anggota keluarganya. Misalnya, Perawat harus menanyakan apa pandangan keluarga klien terhadap keadaan klien yg saat ini dalam keadaan kritis dan menurut keluarganya apa tindakan yang harus mereka ambil sebagai langkah selanjutnya. Perawat dibantu oleh tim kesehatan yang berperan dalam meningkatkan kemapuan keluarga klien dalam memahami pandangan antara keluarga dan tim kesehatan. 3. CARING (rasa peduli) Dalam hal ini perawat memegang peranan besar dalam membantu klien mengekspresikan emosi keluarga klien dan merespon positif dengan rasa empati. Wajar jika keluarga klien kecewa terhadap kondisi klien yang tidak memuaskan bagi mereka. Merupakan suatu tantangan bagi perawat dan tim kesehatan lain untuk mengekspresikan rasa peduli mereka terhadap keluarga klien. 4. FOLLOWING UP with FAMILY & PHYSICIAN AFTER MEETING ( follow up pertemuan berikutnya dengab keluarga klien dan tim kesehatan) Setelah diadakan pertemuan, follow up diperlukan agar komunikasi keluarga klien dan tim kesehatan tetap terjaga. Keluarga klien pasti membutuhkan informasi meskipun pertemuan tidak diadakan. Dari keadaan tersebut tentu keluarga klien akan merasa dihargai. Dari keempat peran inti perawat dan tim kesehatan. Jadi semua tim kesehatan seperti perawat, dojter, ahligizi, farmasi, dan lain lain tidak dapat terpisah perannya. Semuanya memegang peran yang sama, yang membedakan hanyalah porsi - porsi mereka berperan sesuai profesi dan wewenangnya.
In reply to 20120320071 Dwi Puji Putranti

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320171 Tri Sabatini -

Dwi Puji : aku mau tanya lagi? ketika kita checking kan itu penyamaan pemahaman yah . kalau kita aplikasikan di indonesi yang memiliki kultur banyak dan pemahaman yang berbeda, misal itu bertentangan dengan proses perawatan yang dipertahankan oleh keluarga. kita sebagai perawat mesti gimana lagi? -,-

In reply to 20120320171 Tri Sabatini

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320175 Rizky Panyekar Kuswandari -

bisa jadi dengan modifikasi budaya.. mmmmm kayak aku pernah dengar yang bedong bayi itu, kan katanya ngga boleh ya. tapikan keluarga tetep punya keyakinan sendiri. yasudah dibedong saja tapi ngga kenceng kan solusinya. tapi tetep diklarifikasikan dulu ke keluarganya.

In reply to 20120320175 Rizky Panyekar Kuswandari

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320164 dwi novi susanti -

iya, aku setuju dengan sekar, untuk mengatasinya dengan memodifikasi. lagian kan yang melakukan proses keperawatan perawat, keluarga hanya sebagai system support. yang pasti kita harus bisa berkomunikasi dengan baik dengan tidak menghakiminya. dan jangan lupa untuk berkomunikasi dengan NaKes yang lain untuk berkolaborasi.

In reply to 20120320164 dwi novi susanti

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320117 Denok El Epsi Khoirunisa -

iyaa sama juga kaya Sekar ma Novi kurang lebihnya sebagai perawat memberikan solusi yang terbaik meski bukan yang paling benar karena mempertimbangkan dari berbagai aspek dari pasien

In reply to 20120320171 Tri Sabatini

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320117 Denok El Epsi Khoirunisa -

Tri Sabartini : coba jawab yah yg punya Tri, aku baca ada beberapa teknik dalam penyampaian komunikasi terapeutik ada 4 yaitu perawat menunjukkan penerimaan, menawarkan informasi, mengklasifikasi, dan menanyakan pertanyaan yang berkaitan.

Maksudnya perawat berusaha mengerti pasien dengan cara mendengarkan apa yang disampaikan pasien untuk mengetahui perasaan pasien. Ketrampilan mendengarkan dengan sepenuh perhatian meliputi pandang klien ketika berbicara, pertahankan kontak mata yang memancarkan keinginan untuk mendengarkan, sikap tubuh yang menunjukkan perhatian dengan tidak menyilangkan kaki atau tangan, hindarkan gerakan yang tidak perlu, anggukkan kepala jika pasien membicarakan hal penting atau memerlukan umpan balik, condongkan tubuh ke arah lawan bicara.

Menerima tidak berarti menyetujui, menerima berarti bersedia untuk mendengarkan orang lain tanpa menunjukkan keraguan atau ketidaksetujuan. Perawat sebaiknya menghindarkan ekspresi wajah dan gerakan tubuh yang menunjukkan tidak setuju, seperti mengerutkan kening atau menggelengkan kepala seakan tidak percaya.

Selama pengkajian ajukan pertanyaan secara berurutan Mengulangi ucapan pasien dengan menggunakan kata-kata sendiri. Melalui pengulangan kembali kata-kata pasien, perawat memberikan umpan balik bahwa perawat mengerti pesan pasien dan berharap komunikasi dilanjutkan. setelah itu, perawat bisa memberikan beberapa informasi tetapi tetap tidak menggurui dan mengembalikan lagi kepada pasien atau keluarga.

lalu mengklasifikasi masalah yang dialami pasien dan menjelaskan dengan memberikan contoh yang kongkret dan mudah dimengerti pasien.

In reply to 20120320096 Zulfa Ratnaningsih

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320075 Ahid Nur Fauzi -

menurut pemahaman yang saya baca di jurnal jadi kita sebagai perawat, kita harus bisa melakukan komunikasi dan pendekatan interaktif. kemudian komunikasi dan pendekatan interaktif tersebut bisa digunakan di ICU. begitu sih kalau yang saya paham. kemudian kita sebagai tenaga kesehatan perawat harus disiplin waktu karena itu merupakan standar kualitas keperawatan, selain itu kita juga harus berkolaborasi dengan tiem kesehatan lain, seperti dokter, dan yang lain. karena itu juga merupakan standar keberhasilan dlam meningkatkan pelayanan di ICU 

In reply to 20120320075 Ahid Nur Fauzi

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320066 Adin Vivaldi -

komunikasi yang bagaimana yang harus kita gunakan?

In reply to 20120320066 Adin Vivaldi

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320145 Deva Prayunika -

adin mungkin salah satunya kita bisa gunain komunikasi terapeutik kek nya kalau gak salah di jurnal agak disinggung juga masalah komunikasi terapeutiknya.

In reply to 20120320066 Adin Vivaldi

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320075 Ahid Nur Fauzi -

adin: komunikasi yang pernah kita pelajari, sperti komunikasi teraupetik, jadi kita harus bisa menggunakan komunikasi tersbut suapaya anatara klien dengan tiem kesehatan, dan sesama tiem kesehatan  saling memahami dan tahu apa yang akan di lakukan dan apa yang harus di berikan, dan klien bisa menggunakan haknya antara menerima atau menolak

In reply to 20120320075 Ahid Nur Fauzi

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320133 Sholehah Awali Noorhidayah -

Iya, hubungan yang baik adalah bagaimana perawat menjalin rasa saling percaya dengan pasien  , keluarga pasien dan komunikasi diantara perawat dengan tenaga medis lainnya, serta perwat dengan pasien dan keluarganya saling menjaga komunikasi yang baik supaya bisa nyaman juga .

In reply to 20120320075 Ahid Nur Fauzi

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320019 Dimas Wardiyono -

iya dengan begitu mutu dari pelayanan kesehatan kita akan dipandang baik oleh kalangan luar ( masyarakat )

In reply to 20120320019 Dimas Wardiyono

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320181 Ilham Romadon -
ahid : komunkasi interaktif itu mksudnya gmn ya teman2...tolong di jelasin
In reply to 20120320019 Dimas Wardiyono

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320133 Sholehah Awali Noorhidayah -

Untuk meningkatkan mutu pelayanan kesehatan bagaimana cara perawat mendapatkan penilaian itu?

In reply to 20120320133 Sholehah Awali Noorhidayah

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320028 Alma Ananda Alieva Noor Wahyudina -

Sholehah : kalau menurut yang saya baca di jurnal itu, komunikasi yang efektif merupakan komponen penting dari perawatan yang berkualitas tinggi di ICU. bagaimana caranya? caranya dengan berkomunikasi juga dengan tim kesehatanlain, jadi komunikasi kurang efektif kalau misal kita hanya berkomunikasi dengan keluarga pasien, tapi juga harus berkolaborasi dengan tim kesehatan lain. selain itu juga mutu pelayanan kesehatan juga dapat ditingkatkan dengan cara strategi komunikasi yang teurapeutik, ada jurnal judulnya " HUBUNGAN KOMUNIKASI TERAPEUTIK PERAWAT DENGAN TINGKAT
KECEMASAN KELUARGA PASIEN DI RUANG INTENSIF" nah disitu ditulis "terdapat hubungan signifikan antara komunikasi
terapeutik perawat dengan tingkat kecemasan keluarga pasien di ruang intensif. Sikap perawat yang memberikan pelayanan komunikasi terapeutik yang cukup dan tidak didasari hubungan saling percaya, empati dan perhatian akan membuat
tingkat kecemasan keluarga pasien dalam kategori berat."

In reply to 20120320075 Ahid Nur Fauzi

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320052 Indah Depriyanti -

Bener kata ahid. Jadi kita sebagai perawat bukan hanya mampu berkomunikasi dengan pasien yang sadar, tetapi kita juga harus mampu berkomunikasi dengan pasien yang mengalami penurunan kesadaran atau pada pasien2 yg berada pada ICU

 

In reply to 20120320052 Indah Depriyanti

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320083 Nurfazrin H. Akuba -

pertama kita harus luangkan waktu, karena biasanya keluarga di ICU itu memerlukan orang yang bisa diajak berkomunikasi. salah satunya perawat. setuju kita harus bina hubungan saling percaya dulu dengan keluarga sebelum memberikan edukasi. bahasa yang digunakan bahasa yang bisa di pahami dan dimengerti oleh klien, dan menggunakan tehnik komunikasi terapeutik serta rasa empaty.

In reply to 20120320052 Indah Depriyanti

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320153 Tiffani Aprilia -

iya, misalnya aja pasien tersebut tdk bisa berkomunikasi dengan verbal, mungkin dia bisa menggerakkan anggota tubuhnya seperti jarinya mungkin untuk menunjukkan bagaimana responnya.

In reply to 20120320052 Indah Depriyanti

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320064 Sitti Nursanti -

Mau jawab pertanyaan adin.. komunikasi yg baik versi jurnalnya yv aku baca ada table 2 yaitu N: naming, U : Understanding, R: respecting, S: supporting, E:exploring.

In reply to 20120320064 Sitti Nursanti

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320150 Nur Sa'adah -

Msih krang ngerti ttg N: naming, U : Understanding, R: respecting, S: supporting, E:exploring.. bisa bantu ??

In reply to 20120320150 Nur Sa'adah

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320187 Sely Marisa -

santi bisa dijelasin lagi tentang N:naming, U :Understanding, R:respecting, S:supporting,E: exploring

In reply to 20120320052 Indah Depriyanti

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320064 Sitti Nursanti -

Mau jawab pertanyaan adin.. komunikasi yg baik versi jurnalnya yv aku baca ada table 2 yaitu N: naming, U : Understanding, R: respecting, S: supporting, E:exploring.

In reply to 20120320096 Zulfa Ratnaningsih

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320052 Indah Depriyanti -

Dengan cara komunikasi terapeutik tanpa melibatkan rasa emosional (ikut menangis breng klrga klien),selain itu kita bisa membrikan dukungan moriil kepada keluarga, berikan juga irk nya tentang sabar. Dengan begitu kita dapat menjalin komunikasi yg efektif pada keluarga.

In reply to 20120320052 Indah Depriyanti

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320181 Ilham Romadon -

iya saya setuju, intinya itu kita hrus ttep mnjaga komunikasi dengan klien dan keluarga, terutama menurutku sih dengan keluarganya karena kalo d icu pasien mngkin cm bisa mndengarkan tp ttep hrus kita ajak brkomunikasi dalam mlakukan tindakan apapun :D

 
 
 
In reply to 20120320052 Indah Depriyanti

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320061 R. Mohammad Fachrur Rozy -

coba jawab punya soleha : tentu sebagai perawat kita harus mempunyai skill, mencari sumber-sumber juga harus yang menunjang mis : jurnal, dan terupdate tentunya. perawat juga harus pintar dalam menyampaikan informasi, jangan salah atau mengada-ngada dalam menyampaikannya.

In reply to 20120320061 R. Mohammad Fachrur Rozy

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320019 Dimas Wardiyono -

jadi gimana ada kesimppulan ? biar lebih enak mencernanya.

In reply to 20120320052 Indah Depriyanti

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320061 R. Mohammad Fachrur Rozy -

coba jawab punya soleha : tentu sebagai perawat kita harus mempunyai skill, mencari sumber-sumber juga harus yang menunjang mis : jurnal, dan terupdate tentunya. perawat juga harus pintar dalam menyampaikan informasi, jangan salah atau mengada-ngada dalam menyampaikannya.

In reply to 20120320052 Indah Depriyanti

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320075 Ahid Nur Fauzi -

ilham rhamadan: komunikasi interaktif Keperawatan adalah suatu interaksi antara perawat dan pasien, perawat dan profesional kesehatan lain, serta perawat dan komunitas. Proses interaksi manusia terjadi melalui komunikasi: verbal dan nonverbal, tertulis dan tidak tertulis, terencana dan tidak terencana. Agar perawat efektif dalam berinteraksi, mereka harus memiliki ketrampilan komunikasi yang baik. Mereka harus menyadari kata-kata dan bahasa tubuh yang mereka sampaikan pada orang lain. Ketika perawat mengemban peran kepemimpinan, mereka harus menjadi efektif, baik dalam ketrampilan komunikasi verbal maupun komunikasi tertulis 

In reply to 20120320075 Ahid Nur Fauzi

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320066 Adin Vivaldi -

ilham rhamadan dan zulfa :Komunikasi yang jelas dan tepat penting untuk memberikan asuhan keperawatan yang efektif. Komunikasi adalah sebuah faktor yang paling penting yang digunakan untuk menetapkan hubungan terapeutik antara perawat dan pasien

In reply to 20120320075 Ahid Nur Fauzi

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320181 Ilham Romadon -
iya hid, sip,,jelas bgt,,mksh :D
In reply to 20120320181 Ilham Romadon

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320019 Dimas Wardiyono -

jadi menurut kalian inti dari jurnal itu apa? ada yang bisa menyimpulkan biar saya lebih paham lagi. :)

In reply to 20120320096 Zulfa Ratnaningsih

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320049 Wijaya Putra Pratama -

malem tmen2 mau tanya,

Kode etik di ICU sama ndak dengan di keperawatan?

In reply to 20120320049 Wijaya Putra Pratama

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320025 Yurika chendy rusianto -

Menurut saya  kode etik yang berhubungan dengan perawat di ruang keperawatan adalah tanggung jawab terhadap individu , keluarga , dan masyarakat. dan perawat harus bisa menghormati budaya dan adat istiadat

In reply to 20120320049 Wijaya Putra Pratama

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320052 Indah Depriyanti -

Sebenernya untuk kode etik itu sama saja wijaya, baik itu keperawatan ataupun di ICU. Toh kode etik keperawatan juga berlaku untuk perawat yg ada di ICU. Yang membedakan  adalah keadaan dari pasien dan kebutuhan pasien.

In reply to 20120320052 Indah Depriyanti

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320019 Dimas Wardiyono -

tadi aku baca tanyanya indah soal komunikasi efektif. aku perbah baca komunikasi efektif dikatakan berhasil jika sudah memenuhi 1.kesetaraan , 2 tidak ada anggota yang lebih penting dari yang lain 3. keterbukaan 4 kejujuran dan kemudahan informasi dan yang ke 5 fokus pada tujuan

In reply to 20120320019 Dimas Wardiyono

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320142 Nurdina Wahyu Hidayati -

Guysss....

 

Am J Crit Care. 2011 Mar;20(2):e28-40. doi: 10.4037/ajcc2011433. Nurse-patient communication interactions in the intensive care unit.

result:

Nurses initiated most (86.2%) of the communication exchanges. Mean rate of completed communication exchange was 2.62 exchanges per minute. The most common positive nurse act was making eye contact with the patient. Although communication exchanges were generally (>70%) successful, more than one-third (37.7%) of communications about pain were unsuccessful. Patients rated 40% of the communication sessions with nurses as somewhat difficult to extremely difficult. Assistive communication strategies were uncommon, with little to no use of assistive communication materials (eg, writing supplies, alphabet or word boards).

In reply to 20120320019 Dimas Wardiyono

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320025 Yurika chendy rusianto -

barusan saya baca kode etik ppni, bahwa kita sebagai perawat itu menerapkan kode etik nya di setiap pasien dan setiap keadaan sama tidak ada perbedaan, cuma budaya dan adat istiadatnya yang berbeda. dan juga kode etik ppni menerangkan setiap negara mempunyai kode etik sendiri sendiri

In reply to 20120320025 Yurika chendy rusianto

Re: diskusi blok 16 terkait jurnal strategi komunikasi perawat di ICU

by 20120320044 Rizaluddin Akbar -

jawab yg wijaya ,jadi kode etik perawat sama aja akan tetapi untuk di ruang ICU itu sendiri perawat haru lebih mengutamakan pasienya ,jadi ICU (Intensive Care Unit) itu sendiri ruang rawat di rumah sakit yang dilengkapi dengan staf dan peralatan khusus untuk merawat dan mengobati pasien dengan perubahan fisiologi yang cepat memburuk,jadi perawat yg merawat di ruang ICU itu sendiri harus khusus atau sudah terlatih ,ini saya dapet keputusan kemenkes mengenai perawat yg bekerja di ruang ICU Di Indonesia, ketenagaan perawat di ruang ICU di atur dalam Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 1778/MENKES/SK/XII/2010 tentang Pedoman Penyelenggaraan Pelayanan ICU di Rumah Sakit yaitu, untuk ICU level I maka perawatnya adalah perawat terlatih yang bersertifikat bantuan hidup dasar dan bantuan lanjut, untuk ICU level II diperlukan minimal 50% dari jumlah seluruh perawat di ICU merupakan perawat terlatih dan bersertifikat ICU, dan untuk ICU level III diperlukan minimal 75% dari jumlah seluruh perawat di ICU merupakan perawat terlatih dan bersertifikat ICU. info yg saya dapatkan seperti itu