RANAH PENGETAHUAN :
LO.1. Mampu memahami dan menjelaskan konsep teoritis umum pencernaan, metabolisme makronutrient, mikronutient dan energi
LO.2. Mampu memahami dan menjelaskan konsep teoritis umum gangguan metabolisme makro dan mikro nutrient
LO.3. Mampu memahami dan menjelaskan konsepteoritis umum regulasi tubuh, darah, hormon, sekresi dan ekskresi
LO.4. Mampu memahami dan menjelaskan konsep teoritis mendalam terkait saliva
LO.5. Mampu memahami dan menjelaskan konsep teoritis umum farmakologi dasar
LO.6. Mampu memahami dan menjelaskan konsep teoritis umum patofisiologi tubuh
RANAH SIKAP :
LO.7. Mampu menerapkan sikap bertanggung jawab terhadap tugas
RANAH KETERAMPILAN KHUSUS :
LO.8. Mampu melakukan metode komunikasi dasar dokter gigi pasien pada pasien simulasi terkait penyakit atau gangguan sistemik
LO.9. Mampu melakukan pemeriksaan vital sign meliputi pengukuran tekanan darah, suhu, nadi dan respirasi pada pasien simulasi
RANAH PENGETAHUAN (PENCIRI)
LO.10. Menguasai konsep mendalam terkait ilmu pengetahuan dan proses belajar dalam sudut pandang agama Islam